TUJUAN DAN FUNGSI KOPERASI
I. Badan Usaha
· Koperasi
adalah badan usaha atau perusahaan yang tetap tunduk pada kaidah & aturan
prinsip ekonomi yang berlaku (UU No. 25, 1992)
· Mampu
untuk menghasilkan keuntungan dan megembalikan organisasi & usahanya
· Ciri
utama koperasi adalah pada sifat keanggotaan; seperti pemilik sekaligus
pengguna jasa
· Pengelolaan
koperasi sebagai badan usaha dan unit ekonomi rakyat memerlukan system
manajemen usaha (keuangan, teknik, organisasi & informasi) dan system
keanggotaan (membership system)
II. Tujuan
& Nilai
1.
Perusahaan
Bisnis
·
Theory of
the firm; perusahaan perlu menetapkan
tujuan:
·
Mendefinisikan organisasi
·
Mengkoordinasi keputusan
·
Menyediakan norma
·
Sasaran yang lebih nyata
·
Tujuan perusahaan: Maximize profit,
maximize the value of the firm, minimize cost.
2.
Koperasi
· Berorientasi
pada profit oriented & benefit oriented
· Landasan
operasional didasarkan pada pelayanan (service at a cost)
· Memajukan
kesejahteraan anggota merupakan prioritas utama (UU No. 25, 1992)
· Kesulitan
utama pada pengukuran nilai benefit dan nilai perusahaan.
III. Kontribusi
Teori Bisnis pada Success Koperasi
·
Maximization of sales (William
Banmoldb)
·
Maximization of management utility
(Oliver Williamson)
·
Satisfying Behaviour (Herbert Simon)
IV. Kontribusi
Teori Laba pada Success Koperasi
·
Konsep laba dalam koperasi adalah
SHU
·
Innovation theory of profit
·
Managerial Efficiency Theory of
profit
V. Kegiatan Usaha Usaha
Key
success factors kegiatan usaha koperasi:
·
Status dan motif anggota koperasi
·
Bidang usaha (bisnis)
·
Permodalan Koperasi
·
Manajemen Koperasi
·
Organisasi Koperasi
·
System Pembagian Keuntungan (Sisa
Hasil Usaha)
VI. Status
& Motif Anggota
· Anggota
sebagai pemilik (owners) dan sekaligus pengguna (users/customers)
· Owners
: menanamkanmodal investasi
· Customers
: memanfaatkan pelayanan usahak operasi dengan maksimal
· Kriteriaminimal
anggota koperasi
·
Tidak berada dibawah garis
kemiskinan & memiliki potensi ekonomi
·
Memiliki pola income regular yang
pasti
VII. BisnisKoperasi
·
Usaha yang berkaitan langsung dengan
kepentingan anggota untuk meningkatkan kesejahteraan anggota.
·
Dapat memberikan pelayanan untuk
masyarakat (bila terdapat kelebihan kapasitas; dalam rangka optimalisasi
economies of scale).
·
Usaha dan peran utama dalam bidang
sendi kehidupan ekonomi rakyat.
No comments:
Post a Comment